- Name: Adyz
- Surname: ƒilanSyah
- About Me: Temen-temenku bilang aku itu 'Kreatif' entah karna paksaan atau apa mereka bilang begitu, apa mungkin karna tak ada kelebihan lain yang bisa mereka banggakan dariku.
Keatif itu menurutku adalah setidaknya aku orang yang mau repot sedikit, dengan melakukan hal-hal yang orang lain juga malas melakukannya. Ngga penting.
Di umurku yang sudah kepala dua aku masih suka corat coret buku pelajaran atau kertas yang tak jauh dari dekatku. Baik berupa tulisan atau gambar. Hasilnya sering kusebut karya.
Karnanya aku sering kehilangan waktu _buang-buang waktu_ dan jatah tidurku.
Gawatnya di umurku yang makin lama mendekati seperempat abad aku masih melakukan itu. Ekstrimnya aku dianggap anak autis atau bahkan anak kecil. Yaahh setengah hidupku sudah kulewati dengan banyak kesenangan dan sedikit tindakan. Lalu lupa bahwa aku juga membutuhkan seseorang di sampingku. Satu hal yang Tuhan selalu tunda untukku. Ini PR yang harus kujawab sendiri...
Aku memiliki pekerjaan yang sangat menyenangkan, ini sangat berarti, walau aku akan masih terus menganggu keuangan orang tua dengan gajiku. Tapi aku menikmatinya. Mesti setengah karna setengah jiwaku yang lain masih terbang bebas, mencari apa itu mimpiku bukan nasibku.
Aku adalah bayi yang terus menerus merangkak menapaki jalan, mencari makna hidup...
- URLs: